Pada hari Jumat 26 Oktober kemarin Microsoft meresmikan peluncuran Windows 8 di seluruh dunia. Sistem operasi ini mengusung sejumlah perubahan dibanding para pendahulunya, mulai dari tampilan antar muka, cara kerja aplikasi, hingga cara upgrade dan instalasi yang baru.
Steven Sinofsky, kepala divisi Windows Microsoft mengatakan bahwa Windows 8 jauh lebih baik dari produk sebelumnya. Dirancang dengan menggunakan Mikroprosesor ARM selain mikroprosesor X86 yang telah ada sebelumnya yang dibuat oleh Intel dan AMD.
Salah satu perubahan yang paling kelihatan pada tampilannya Windows 8 adalah dihilangkannya tombol "Start" dari desktop. Sebagai gantinya, Microsoft menyediakan layar "Start Screen" berisi daftar aplikasi-aplikasi yang terpasang di komputer, yang disusun dalam pola kotak-kotak dengan thumbnail (tiles).
Agar kawan bisa menjalankan Windows 8, Kawan harus memiliki sebuah komputer setidaknya dengan spesifikasi dibawah ini:
- Prosesor berkecepatan 1 GHz atau lebih kencang
- RAM sebesar 1 GB untuk versi 32-bit atau 2 GB untuk versi 64-bit
- Ruang hard disk kosong sebesar 16 GB untujk versi 32-bit atau 20 GB untuk versi 64-bit
- Pemroses grafis yang kompatibel dengan DirectX 9
Terus gimana ya kalau mau download windows 8 ini?hehehe. Tenang aja kawan, saya telah menyediakan link untuk kawan yang ingin download windows 8 ini .Sekalian saya sediakan Serial numbernya. Udah dulu ya kawan , selamat berbahagia dan tungggu info menarik dari saya selanjutnya,..terimakasih.....
Download 32-bit Sha 1 hash
Serial Number : 8BED436F0959E7120A44BF7C29FF0AA962BDEFC9
Download 64-bit Sha 1 hash
Serial Number : D76AD96773615E8C504F63564AF749469CFCCD57
NB : Kalau gak bisa coba serial number yang ini ya kawan :
TK8TP-9JN6P-7X7WW-RFFTV-B7QPF
3BN7B-Q3XRH-HVRRJ-R932J-4VQPF