Warung Bebas

Selasa, 28 Desember 2010

Menggerakan Kursor Tanpa Mouse



Berikut ini saya akan berikan tips menggerakkan kursor dengan keyboard apabila mouse anda rusak. Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
1. Tekan tombol ALT(sebelah kiri)+Shift(sebelah kiri)+NumLock secara bersamaan. Cara ini akan memunculkan windows MouseKeys.
2. Selanjutnya klik tombol Settings, beri tanda centang pada pilihan Use MouseKeys.
Nah sampai disini fungsi mousekeys sudah aktif. Silahkan coba menggerakkan kursor menggunakan tombol-tombol angka di keypad numerik. Angka 1, 2, 3, 4, 6, 7, 8, dan 9 digunakan untuk menggerakkan kursor ke atas, bawah, samping kanan/kiri, dan ke arah diagonal. Sedangkan angka 5 berfungsi seperti tombol “klik” pada mouse. Untuk “drag & drop” gunakan kombinasi angka dengan tombol “insert”. Semoga berguna!!!

0 komentar em “Menggerakan Kursor Tanpa Mouse”

Posting Komentar

 

Download Serba Gratis Copyright © 2012 Fast Loading -- Powered by Blogger